Seekor hiu paus raksasa terdampar di pinggir pantai dekat pelabuhan di perkampungan nelayan di Karachi, Pakistan, 7 Februari. Hiu ini kemudian dijual seharga 1,7 juta PKR atau Rp 167,27 juta menurut media setempat.
Hiu paus, Rhincodon typus, adalah hiu pemakan plankton yang meruapakan spesies ikan terbesar. Hiu ini adalah satu-satunya anggota dari genusnya Rhincodon dan familinya, Rhincodontidae (disebut Rhinodontes sebelum tahun 1984), yang masuk kedalam subkelas Elasmobranchii pada kelas Chondrichthyes. Hiu ini dapat ditemui di samudera tropis dan hangat dan hidup di laut. Spesies ini dipercaya berasal sekitar 60 juta tahun yang lalu.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
AYO COMENT . . . .!!!!
PENDAPAT ANDA SANGAT SAYA BUTUHKAN . . . .