Pages

Minggu, 25 Maret 2012

Mencari Uang Secara Online dengan id.ipanelonline

Mungkin ada yang belum tahu apa itu iPanelOnline,berikut secara singkatnya :
iPanel Online Market Research Co.Ltd.merupakan perusahaan riset pasar yang dilakukan secara online melalui internet. Perusahaan ini berdiri pada tahun 2004 di Shanghai, China. Integritas dan kualitas adalah kunci utama iPanel untuk tetap eksis dan berkembang hingga saat ini
Dalam kurun waktu 8 tahun, iPanel telah mengembangkan sayap perusahaannya hingga ke beberapa negara, seperti Hongkong, Taiwan, India, Thailand, INDO, Malaysia, Australia, New Zealand, Jepang, Korea,Vietnam, Filipina, dll.
Sampai saat ini iPanel telah menjadi salah satu penyedia riset pasar online terbesar,terutama di kawasan asia-pasifik
Untuk kawasan Indonesia sendiri iPanel telah membuka cabang perusahaan riset yang disebut id.iPanelOnline.


Cara Mendapatkan Uang
Ipanel menggunakan sistim reward point untuk setiap survei atau aktivitas kita yang mendukung kinerja iPanel. Nah,points tersebutlah yang bisa kita tukarkan dengan Rupiah. Maksudnya disini adalah setelah kita mendaftar menjadi anggota di Ipanelonlie, kita akan dikirimi email yang berisi survey yang harus kita isi.  Nah dengan mengisi survey online ini kita akan diberikah hadiah dalam bentuk point reward, dimana untuk jumlah points yang bisa ditukar yaitu :
200 = 20000 IDR (rupiah)
500 = 50000 IDR
1000 = 100000 IDR
1500 = 150000 IDR
dan seterusnya....
Namun Untuk penarikan/PayOut agan2 bisa menggunakan Paypal , kalo belum punya daftar dulu di SINI

Cara Dapat Poin
Untuk dapat poin bisa dilakukan dengan berbagai cara, antara lain :
"Menu Indonesia Online Survey Centre"
dimenu ini banyak survei yang bisa agan ikuti dengan point reward yang bervariasi antara 1-10, yang update terus menerus. Namun yang paling besar adalah survei bisnis yang mencapai 100 point reward lebih.
Gimana, apakah agan-agan tertarik, kalau pingin mencobanya silahkan klik disini

Coba Juga: Mencari Uang secara Online dengan Global Test Market
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

AYO COMENT . . . .!!!!
PENDAPAT ANDA SANGAT SAYA BUTUHKAN . . . .